Coklat Tempe Khas Kediri


Gambar terkait

   Tak hanya dengan berbagai olahan tahu yang begitu lezat, kota Kediri juga terkenal dengan olahan tempe yang begitu unik. Salah satunya adalah cokelat tempe khas Kediri yang begitu lezat. Bagi yang baru saja mengetahuinya, pasti Anda menganggapnya bahwa makanan ini sangatlah aneh. Faktanya, rasa dari cokelat tempe tidak seaneh kelihatannya kok. Sebab, tempe yang biasanya diolah sebagai lauk makanan, di Kediri diolah dengan cara diiris tipis dan diolah seperti keripik kemudian diberikan toping cokelat yang begitu manis. Untuk sensasi rasanya sendiri, Anda bisa merasakan campuran rasa dari gurihnya tempe dan manisnya cokelat. Coba saja sendiri, dijamin pasti Anda akan merasa ketagihan.

Berikut adalah cara pembuatan Coklat Tempe :

Komentar

Postingan Populer